Senin, 23 November 2009

Mengoptimasi kinerja vista dengan Vista Services Optimizer




Bagi kalian yang menggunakan OS windows Vista pasti mengalami kekecewaan yang besar karena OS ini dianggap terlalu banyak memakan memori dan space pada hard disk yang berakibat pada buruknya kinerja komputer.

Untuk mengatasi masalah tersebut kini anda bisa sedikit bernafas lega karena dengan bantuan software gratis Vista Services Optimizer kalian bsia meningkatkan kinerja komputer anda yang menggunakan OS Vista menjadi lebih cepat dan lebih stabil.


Software gratis Vista Services Optimizer bekerja dengan cara mematikan service dan komponen yang dianggap tidak perlu dan banyak memakan memori pada komputer sehingga menyebabkan komputer menjadi lambat.


Software gratis Vista Services Optimizer juga akan menganalisa system pada komputer anda dan akan memberikan rekomendasi kepada anda system service yang bisa anda matikan.Kelebihan lain dari software gratis Vista Services Optimizer adalah kemampuan untuk membuat restore point yang memungkinkan mengembalikan semua perubahan yang anda lakukan menjadi kembali pada settingan default/awal.


Software gratis Vista Services Optimizer juga bisa anda pergunakan pada Windows 7 dan telah kompatibel dengan windows 64 bit
download size (2,95 MB)




Software gratis yang lain



0 Komentar:

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Hargai kami dengan sebuah komentar ataupun rating